Konsep Hidup Ideal

Konsep hidup yang ideal layaknya daur hidup kupu-kupu, mulai dari telur jadi ulat kemudian kepompong dan menjelma menjadi kupu-kupu.Telur diibaratkan awal hidup setiap orang, fase ulat menggambarkan pertumbuhan dan perkembangan mental psikologi, kepompong adalah
fase hibernasi dari semua perolehan ilmu dan pemahaman yang kemudian akan mengantar manusia bermetamorfosa menjadi makhluk yang transendental.Tertarik dengan konsep ini lebih lanjut? silahkan posting.............

(Marco)

1 komentar:

  1. Pengennya langsung jadi kupu-kupu... tapi takut nantinya hanya akan berakhir menjadi kupu-kupu cacat yang gagap akan kehidupan.. thank you dad

    BalasHapus

silahkan komentar,
thanks...